Pengambilan Semen Beku Sapi Balai Inseminasi Buatan Lembang

Pada kesempatan kali ini kita akan mengunjungi tempat Pengambilan Semen Beku Sapi dimana sapi – sapi unggul akan diambil spermanya. Di area collecting semen disini sperma sapi pejantan akan diambil atau di collecting sesuai jadwal tertentu, nah proses penampungnya terdapat alatnya yang dinamakan dengan vagina buatan atau artificial vagina yang dirancang sesuai dengan vagina sapi

Balai Pembibitan Ternak Unggul BPTU Kalimantan Selatan

Balai Pembibitan Ternak Unggul alias BPTU yang ada di Kalimantan Selatan, kita akan bahas mengenai Balai Pembibitan Ternak Unggul dan Hijauan Pakan Ternak (BPTU-HPT) Pelaihari yang berlokasi di Desa Sungai Jelai, Kecamatan Tambang Ulang, Kabupaten Tanah Laut, Kalimantan Selatan. Balai Pembibitan Ternak Unggul BPTU-HPT Pelaihari merupakan salah satu Unit Pelaksana Teknis yang berada di bawah

Sistem Pemeliharaan Sapi Ranch Di Padang Penggembalaan

Berbagai macam model peternakan yang bisa diterapkan oleh para peternak berdasarkan dengan faktor lingkungan dan cuaca daerah mereka. Di Indonesia, model peternakan yang banyak diterapkan adalah pastural, kandang iketan, dan ranch. Sistem Pemeliharaan Sapi Ranch adalah model peternakan yang berupa padang penggembalaan dan perkandangan. Berikut adalah ulasan mengenai model peternakan ranch. Sapi-sapi yang dipelihara dengan

Persilangan Limousin Dan Ongole Menghasilkan Sapi Super 1 Ton

Memiliki sapi dengan bobot super atau sekitar satu ton memang selalu menjadi suatu kebanggaan bagi para peternak maupun masyarakat umum. Mereka kerap menyukai sapi-sapi dengan bobot badan di atas rata-rata ini karena penampilannya yang gagah luar biasa. Selama ini, kita hanya mengenal jenis sapi super seperti Limousin dan Simmental. Namun, ternyata persilangan dari sapi Limousin

Sapi Eksotik Terbesar Maine Anjou Asal Negeri Prancis

Sapi Maine Anjou adalah jenis sapi domestik Prancis yang dibesarkan di wilayah Pays de la Loire di barat laut Prancis. Sapi ini sudah ada sejak abad ke-19 di Provinsi Maine, berasal dari perkawinan silang antara jenis sapi perah Mancelle dengan jenis sapi dari Durham, Inggris yaitu Shorthorn. Sapi ini dulu dikenal sebagai Durham-Mancelle, tetapi sebuah

Koleksi Sapi Eksotik di Balai Embrio Ternak (BET) Cipelang

Balai Embrio Ternak (BET) Cipelang adalah salah satu Unit Pelaksana Teknis yang berada dalam naungan Direktorat Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan, Kementerian Republik Indonesia.  BET Cipelang ini berlokasi di Jl. KH. Halimi No. 9, Kp. Pasir Pogor, Desa Cipelang, Kecamatan Cijeruk, Kabupaten Bogor, Provinsi Jawa Barat. Sapibagus berkesempatan mengunjungi Balai Embrio Ternak (BET) Cipelang untuk

10 Jenis Sapi Eksotik Terbesar Di Dunia

Sapi Eksotik Terbesar memang selalu menjadi sorotan publik karena bobot badannya yang berada di atas rata-rata. Badannya yang super besar dan gagah membuat masyarakat terheran-heran melihatnya, disamping potensi super yang dimiliki oleh ras sapi tersebut, peternaknya pasti memberikan pakan dan sistem pemeliharaan yang sangat baik. Jenis-jenis Sapi Eksotik Terbesar yang terkenal di Indonesia adalah Limousin,

Sapi Hallikar Bertanduk Panjang Asal India

Selama ini, jenis sapi putih yang terkenal dari negara India hanyalah sapi Ongole, padahal ada pula jenis sapi putih yang tak kalah unik dan menarik dari sapi Ongole yaitu sapi Hallikar. Hallikar adalah jenis sapi yang berasal dari negara bagian Karnataka, India. Mereka lebih banyak ditemukan di kawasan distrik Mysore, Mandya, Hassan, Bangalore, Kolar, Chitradurga,