Sapi Hallikar Bertanduk Panjang Asal India

Selama ini, jenis sapi putih yang terkenal dari negara India hanyalah sapi Ongole, padahal ada pula jenis sapi putih yang tak kalah unik dan menarik dari sapi Ongole yaitu sapi Hallikar. Hallikar adalah jenis sapi yang berasal dari negara bagian Karnataka, India. Mereka lebih banyak ditemukan di kawasan distrik Mysore, Mandya, Hassan, Bangalore, Kolar, Chitradurga,

Sapi Shorthorn Impor Dari Australia Ke Indonesia

Sapi Shorthorn Impor Australia termasuk dalam bangsa sapi Taurus. Jenis sapi yang satu ini berasal dari wilayah pesisir timur laut Inggris yang meliputi wilayah Northcumberland, Durham, York, dan Lincoln. Daerah pesisir ini berbatasan langsung dengan Laut Utara yang membentang dari Bukit Cheviot sampai Inggris bagian tengah. Awal berkembangnya jenis Sapi Shorthorn Impor Australia adalah di

Sapi Yak Pegunungan Himalaya Berbulu Gondrong

Sapi Yak Pegunungan Himalaya adalah sejenis sapi yang banyak ditemukan di wilayah Himalaya dan Tibet. Yak adalah sebutan untuk spesies jantan, sedangkan spesies betina biasa disebut dri atau nak. Yak adalah hewan yang satu gen dengan sapi, memiliki penampilan yang sama dengan sapi, tetapi memiliki rambut yang panjang. Sapi Yak Pegunungan Himalaya memiliki rambut yang

Sapi Texas Tornado, Berbulu Halus Paling Menggemaskan Di Dunia

Sapi-sapi memang akan tumbuh sesuai dengan jenis, tujuan dipelihara, dan manajemen pemeliharaan. Banyak sekali sapi-sapi yang sengaja digemukkan hingga memiliki bobot badan lebih dari satu ton untuk dijadikan sapi pedaging, ada juga sapi-sapi yang dipelihara untuk diikutsertakan dalam kontes, sehingga harus memiliki penampilan yang menarik. Sapi-sapi yang dirawat khusus untuk kontes, akan diperlakukan secara khusus