Lukado Lumbung Kambing Domba Indonesia

Salah satu mentor Sapibagus, Bapak Heru Wijanarko sempat diberikan kesempatan untuk memberikan presentasi dalam acara Rakernas (Rapat Kerja Nasional) Ikatan Saudagar Muslim Indonesia (ISMI) yang diselenggarakan di Hotel Marbella, Bandung, pada tanggal 10 – 12 Desember 2021 lalu. Pada kesempatan ini, beliau menyampaikan perihal “Potensi Bisnis Kambing dan Domba dengan Konsep LUKADO (Lumbung Kaming dan

Tanaman Gamal Sebagai Sumber Protein Pakan Ternak Sapi Dan Kambing

Gliricidia sepium adalah tanaman legum yang berasal dari Brazil dan Amerika Tengah, disana tanaman ini digunakan sebagai pelindung dari tanaman coklat/kakao dan dikenal sebagai madre cacao. Sejak tahun 1870-an, tanaman ini dibawa masuk ke benua Asia dan ditanam di Srilangka dan India sebagai tanaman pelindung. Tanaman Gamal Pakan Ternak masuk ke Negara Indonesia pada tahun