Asuransi Usaha Peternakan Sapi Dan Kerbau Indonesia

Selama ini, pihak pemerintah sudah berusaha keras untuk menambah populasi sapi di Indonesia, salah satunya dengan cara mengadakan program asuransi usaha ternak sapi. Apa yang dimaksud dengan Asuransi Usaha Ternak Sapi/Kerbau (AUTSK)? Asuransi adalah salah satu bentuk perlindungan untuk para peternak sapi dari ancaman risiko kematian ternak akibat melahirkan, penyakit, kecelakaan, serta kehilangan ternak akibat

Pemerintah Siapkan Subsidi Asuransi Usaha Ternak Sapi 80%

Selama ini, pihak pemerintah berupaya keras untuk melakukan swasembada daging sapi. Salah satu program yang dilakukan sebagai upaya merealisasikan swasembada sapi adalah pengembangbiakan sapi-sapi betina yaitu Subsidi Asuransi Ternak Sapi. Seperti yang disampaikan oleh Prof. Muladno selaku Guru Besar Fakultas Peternakan Institut Pertanian Bogor (IPB) sekaligus sebagai anggota Akademi Ilmu Pengetahuan Indonesia (AIPI) dalam acara